Asahan | Untuk menjalin keakraban serta silaturahmi dengan warga binaan, Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 06/Kisaran jajaran Kodim 0208/Asahan Sertu Budi Asmoro turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Kedai Kopi Pak Tarno dan warga, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Kisaran Timur Jalan Pelita Kecamatan Kisaran Timur Kabupaten Asahan, Jumat (12/03/2021).
Pada pelaksanaan Komunikasi Sosialnya tersebut adapun yang di bicarakan sulitnya mencari rejeki untuk pedagang kecil karna adanya dampak dari Copid-19, jadi untuk pembeli sunyi jadi dari pembicaraan ini Babinsa menghimbau jangan lupa prokes tetap di tingkat kan dan jangan lupa tetap di jalan 3 M, mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak jangan sampai mengabaikan Prokes salah satunya.
Disini babinsa mengigat kan kepada warga agar dilaksanakan dengan baik, sebaiknya dalam kegiatan komsos tersebut saran babinsa dapat diterima oleh masyarakat, kegiatan komsos pembicaraan dua arah dapat berjalan lancar dan aman dan timbulnya kesan bahwa Babinsa dan khususnya Prajurit TNI selalu dekat dengan masyarakat dan pemerintahan kelurahan maupun dengan masyarakat sehingga terciptanta tugas pokok kemanunggulan TNI dan Rakyat.