Agar Lingkungan Nyaman Dan Asri, Babinsa Jawa Tongah Laksanakan Komsos Dalam Rangka Rencana Kegiatan Gotongroyong

 

 

Bacaan Lainnya

TerobosNews. Komunikasi Sosial (Komsos) yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 10/Belimbingan Serda Parulian Sinaga Kodim 0207/Simalungun dengan Gamot Huta 1 Sampe Nauli Bapak J.Siregar beserta Masyarakat dalamrangka membicarakan perencanaan pelaksanaan Gotong Royong dilingkungan Nagori Jawa Tongah Kecamatan Hatonduhan Kabupaten Simalungun, Jumat (29/03/2019).

 

Kegiatan Komsos tersebut dilakukan dengan membicarakan rencana kegiatan gotong royong bersama masyarakat Nagori Jawa Tongah Kecamatan Hatonduhan dalam rangka untuk menjaga kebersihan lingkungan, supaya terhindar dari penyakit penyakit yang dating dan sepuya lingkungan yang kita tempati ini Nampak indah, bersih dan teratur.

 

“Lingkungan Nagori Jawa Tongah pada musim kemarau telah banyak sampah yang bertebaran akibat angin dan kekeringan yang menyebabkan lingkungan menjadi kotor,” terang Serda Parulian Sinaga.

 

Untuk itu, akan di rencanakan gotong royong yang melibatkan masyarakat dan perangkat desa serta para Babinsa agar lingkungan nyaman dan asri.

 

 

Pos terkait